Senin, 23 Januari 2012

Kau adalah apa yang kau makan


Kau adalah apa yang engkau makan, darah dagingmu tercipta dari makanan Jika engkau sering memakan makanan yang haram maka darah dagingmu tercipta dari yang haram, maka kepribadianmu akan cenderung kepada perbuatan haram. Mengharamkan apa yang halal, dan menghalalkan apa yang haram, itulah yang mengalir didalam denyut nadimu.



Makanlah yang berkpribadian buas,maka engkau akan cenderung menjadi buas. Makanlah makhluk yang cinta damai maka engkau pun akan cinta damai. Mau menjadi buas atau cinta damai adalah pilihanmu. Kita dilahirkan sama dari rahim seorang perempuan namun makanan kita tidak sama itulah sebabnya ada yang suka perang dan ada yang cinta damai. 

Wahai kalian yang cinta akan makanan, perhatikanlah makanan kalian Tanpa makanan kalian akan mati, salah makanpun kalian akan mati, salah memilih makanan pun kalian bisa mati jiwa. Makanlah selagi engkau bisa makan, namun jangan makan yang tak pantas engkau makan.

dari : blogger yang suka makan
Wassalam dan Tetap Mencoret!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jika Ilmunya bermanfaat, mohon untuk menyebar 1 kebaikan apa saja ke yang lain, direkomendasikan untuk bersedekah berapapun jumlahnya, semoga ke depan urusannya semakin dipermudah. Jika ingin berpartisipasi dalam amal jariah dengan menyebar kebaikan dan hal positif lainnya, atau mentraktir segelas kopi dapat mengirimkan Donasinya ke Rek BSI 7052259422 an S***** M******. Jazakallah Khairan Katsiraa