Selasa, 27 Desember 2011

Berkah


Berkah!, makhluk apakah itu? sangat sering kita mendengar kata itu. Banyak permohonan atau do'a yang diberi kata dengan kata berkah, seperti diberkahi anak yang soleh, diberkahi Rizqi yang halal, diberkahi dengan ilmu yang bermanfaat, diberkahi pendamping hidup yang sholeh, dan berbagai macam kalimat do'a lainya yang  selalu disertai dengan kata berkah. Sebenarnya berkah itu apa sih? jangan cuma OMDO alias omong doang tapi gak ngerti artinya, tapi jadilah yang muda yang berilmu, dan yang tua adalah lubuk akal tepian ilmu. :)-

Senin, 26 Desember 2011

Surga dan Neraka


Hai...hai...hai sobat blogger sekalian, semoga pagi ini merupakan pagi yang indah dan berkah. Kali ini ane ingin sedikit berbagi tentang celotehan seorang teman dalam sebuah perjalanan. Sedikit agar bernada spiritual namun dikemas dalam kemasan praktis dan ekonomis untuk kebutuhan sehari-hari. Yok Bungkus aja klo berminat >>>

Minggu, 25 Desember 2011

See....Buk!


Akhir-akhir ini ane begitu sibuk nya sehingga keinginan ane untuk mengupdate blog tiap hari tidak kesampaian? Apakah itu berarti ane menyerah,?? Tidak! Ane bukanlah orang yang mudah menyerah. Bagi ane Kesibukan itu memang sudah seharusnya, lebih baik pusing karena banyak kerjaan daripada pusing tidak tau mana yang harus dikerjakan. That's Right!

Sabtu, 24 Desember 2011

Rezeki


Apa yang terfikir oleh sobat sekalian jika mendengar kata "rezeki"? Harta yang berlimpah, Arus uang yang seolah-olah melompat ke saku kita, Jumlah nominal uang di buku bankyang melampaui 9 digit keatas, sekali tanda tangan maka 6 digit keatas akan segera ditransfer ke rekening kita. Itu hanya sedikit gambaran bagaimana kita menggambarkan tentang Rezeki, dan masih banyak gambaran-gambaran yang berkecamuk baik positif, negatif, berlebihan, picik dan lainnya tentang "rezeki".

Jumat, 23 Desember 2011

No Day Without Blog


Hai sobat blogger semuanya, apa kabar nya di sore yang cerah ini? semoga sehat-sehat. Ane beserta jam mewah baru ane yang ane dapet dari Kado Sang Pencipta akan selalu mengupdate blog yang menarik ini agar tidak terabaikan seperti kebanyakan blog-blog tetangga :D. Kali ini ane mencoba membuat terobosan baru dengan sebuah pemikiran yang cemerlang Yaitu membuat blog yang update setiap hari atau bahasa kerennya "No Day Without Blog". >>>>>