Selasa, 20 Desember 2011

Bonus Tapi Tak Tulus


Hai Sobat blogger sekalian, kembali ane menjumpai kalian menjelang siang yang dingin ini. Di tempat baru ane sekarang ini ada keanehan tersendiri, walau cuacanya panas tapi udaranya cenderung dingin, ane yang gak terlalu tahan dingin harus beradaptasi dengan berbagai perubahan ini. Manusia yang hebat adalah Manusia yang dapat bertahan dan menguasai perubahan yang terjadi. Udahan intronya ya, sekarang kita masuk ke inti cerita yaitu Bonus yang tak tulus >>>

Senin, 19 Desember 2011

Insidious


Pernahkah anda merasa bahwa rumah, kantor, tempat kerja atau suatu ruangan berhantu?? Jika pernah,maka anda direkomendasikan untuk menonton film ini, film ini akan mengubah sudut pandang anda tentang tempat yang berhantu.

Jumat, 16 Desember 2011

Awas, Penipuan Melalui Kartu Kredit!!!


Kemarin ada peristiwa yang nyaris menjadi berita duka atau kemalangan buat ane. Pasalnya ane hampir kena tipu karena iming-iming diskon Voucher Hotel dan tiket penerbangan. Ini juga merupakan kesalahan ane yang masih nubi dalam menggunakan kartu kredit sehingga dengan mudah nya memberikan informasi. Berikut ini adalah sekilas tentang ceritanya.

Senin, 12 Desember 2011

Tindak Lanjut


Hi sobat sekalian, apa kabarnya disore yang cerah ini. Apakah sobat sekalian tahu dengan Manusia yang bernama Isaac Newton? Isaac Newton adalah Penemu Gravitasi Bumi. Dia Menjadi terkenal dan menjadi legenda dalam sejarah dikarenakan satu pertanyaan saja. Ketika dia melihat apel jatuh dari pohonnya dia bertanya "Mengapa?". 

Kamis, 01 Desember 2011

"PasTime" dan "PastTime"


Tak terasa udah dua minggu blog ini terabaikan, ini dikarenakan yang empunya blog masih beradaptasi dengan suasana yang baru di tempat yang baru. Dan sekarang masa adaptasi telah selesai, saatnya untuk berevolusi agar ke depan dapat menjadi blogger Revolusi. --duh kok jadi kemana-mana ya--, Langsung saja deh, ane ingin sedikit membahas tentang "PasTime" dan "PastTime"