Selasa, 01 Februari 2011

Cara membuat Kata Random pada Blogger


Hai sobat sekalian apa khabarnya? Kali ini ane mau berbagi sedikit pengetahuan yang ane dapat dari sebuah thread di kaskus yaitu cara membuat Kata random pada Blog. Kata random ini ialah kata-kata yang dikeluarkan secara acak dan telah kita susun sebelumnya, seperti Quote of The Day pada blog ini. Banyak sekali pengembangannya, ane sendiri mengembangkannya dengan membuat kata-kata pajak pada blog ini . Sobat sekalian pun bisa mengembangkannya sendiri, mau tau langkah-langkahnya???? Silahkan baca bagian bawah :)




Untuk Tutorial ini ane memakai Blog pada blogger dengan bahasa Indonesia, bagi yang memakai bahasa lain harap menyesuaikan.

  • Langkah pertama adalah Log in pada Blogger anda, jika anda tidak log in gimana bisa memulainya :D
  • Kemudian pada halaman Dasbor, pilihlah rancangan maka akan muncul tampilan pengaturan rancangan, tab elemen halaman
  • Pilihlah tambah gadget, akan muncul pop up, pilih HTML/Javascript
  • copy dan pastelah script berikut ini :
<centre><script type="text/javascript">
<!--
var kata_bijak=new Array()
kata_bijak[0]="Hati dan pikiran wanita sungguh bagaikan teka-teki bagi pria --Sherlock Holmes--";
kata_bijak[1]="Orang yang berkelahi demi kebenaran akan mendapat kekuatan tiga kali lipat dari senjata yang dimilikinya. --Sherlock Holmes--";
kata_bijak[2]="Rasanya paling baik kalu dua orang saling mengetahui kejelekannya masing-masing sebelum mereka mulai hidup bersama. --Sherlock Holmes--";
kata_bijak[3]="Kalau masa depanku gelap,jelas lebih baik aku menghadapinya selayaknya seorang laki-laki, daripada berusaha mencerahkannya dengan imajinasi-imajinasi yang sia-sia. --Sherlock Holmes--";
var acak=Math.floor(4*Math.random());

document.write("");
document.write("<br/><br/>");
document.write("<i>");
document.write(kata_bijak[acak]);
document.write("</i>");
-->
</script></centre>


  •  Lalu simpan gadget, 
  • Simpat juga pengaturan blog
  • Yang perlu diperhatikan adalah tulisan merah pada script diatas dapat anda ubah sesuka hati anda (INGAT HANYA TULISAN, TANDA KUTIP DAN TANDA TITIK KOMA JANGAN DIGANGGU, KARENA JIKA TANDA ITU SATU SAJA HILANG MAKA SCRIPT INI TIDAK AKAN BERJALAN)
  • Untuk angka 4 pada tulisan diatas dapat diubah sesuai penambahannya, misalnya anda ingin menambah 10 kata lagi maka Kopi paste salah satu kata bijak hingga akhir, urutkan nomornya jika terakhir 3 maka selanjutnya 4,5, 6,dst. Lalu angka 4 tadi diganti dengan jumlah kata bijaknya. sebagai contoh  misalnya script diatas ada 4 penambahan kata bijak maka gantilah angka 4 tersebut dengan angka 8. 
Jika scriptnya tidak jalan maka anda meneliti mungkin ada yang terhapus atau langkah-langkah diatas kurang anda cermati. Cobalah untuk meneliti nya kembali, apabila ada kendala ane dengan seluruh jiwa raga siap membantu sobat sekalian. Selamat mencoba dan bervariasi.

Wassalam dan tetap mencoret!

5 komentar:

  1. kata bijakna di buat seperti slide gimana ya?
    oya kunjungi t4 anne jg ya ,,,,,??

    BalasHapus
  2. nah ini lebuh simpel dari yang aku baca di blog sebelah, makasih mas caranya.

    BalasHapus
  3. @blog RAja, ane juga gak tau coz ane belum liat sebelumnya

    @arjuna, seep keep posting ya...

    BalasHapus
  4. Nice post, sangat membantu:D thankyou:D

    BalasHapus

Jika Ilmunya bermanfaat, mohon untuk menyebar 1 kebaikan apa saja ke yang lain, direkomendasikan untuk bersedekah berapapun jumlahnya, semoga ke depan urusannya semakin dipermudah. Jika ingin berpartisipasi dalam amal jariah dengan menyebar kebaikan dan hal positif lainnya, atau mentraktir segelas kopi dapat mengirimkan Donasinya ke Rek BSI 7052259422 an S***** M******. Jazakallah Khairan Katsiraa